Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Pendaftaran Beasiswa Keguruan Internasional Eduversal 2022

 

Informasi Pendaftaran Beasiswa Keguruan Internasional Eduversal 2022
(Foto: Instagram @yasbil.id)

PeluangTerkini.com – Pendaftaran Beasiswa Keguruan Internasional Eduversal 2022 saat ini sedang dibuka. Ini informasi menarik bagi adik-adik lulusan SMA/MA /SMK Sederajat yang ingin melanjutkan pendidikan ke luar negeri. Segera daftarkan dirinya untuk mendapatkan Beasiswa Keguruan Internasional Eduversal 2022. Pendaftaran Beasiswa Keguruan Internasional Eduversal 2022 dibuka mulai tanggal 19 Mei – 05 Juni 2022.

Sekilas Tentang Beasiswa Keguruan Internasional Eduversal 2022

Beasiswa Keguruan Internasional Eduversal (BKIE) 2022 adalah beasiswa untuk kuliah S1 di Luar Negeri yang diselenggarakan oleh Yayasan Eduversal Indonesia, bertujuan untuk memberikan kesempatan kepada lulusan SMA/MA di Indonesia yang mempunyai keinginan kuat untuk melanjutkan studi di luar negeri dan bercita-cita memajukan pendidikan dengan menjadi tenaga pendidik yang berkualitas, menguasai ilmu pengetahuan, dan menjunjung tinggi semangat toleransi. Pada tahun ini BKIE akan memberangkatkan siswa ke negara Laos.

Persyaratan Umum

  • Beragama Islam
  • Siswa SMA/SMK/MA lulusan tahun 2020, 2021, 2022
  • Memiliki semangat belajar tinggi
  • Bercita-cita menjadi tenaga pendidik dan memajukan pendidikan
  • Wajib mengikuti semua rangkaian seleksi.
  • Mahir Berbahasa Inggris

Persyaratan Khusus

  • Laki-Laki
  • Universitas akan ditentukan setelah wawancara
  • Pilihan Jurusan : 1) Bahasa Inggris
  • Bahasa Pengantar : English

Fasilitas

  • Biaya Semester
  • Biaya Akomodasi
  • Biaya Hidup Bulanan
  • Tiket Pesawat
  • Biaya Visa

Persyaratan Berkas

  • Mengumpulkan CV (Berbahasa Inggris nilai plus)
  • Motivation Letter (Berbahasa Inggris nilai plus)
  • Surat Rekomendasi dari Guru / Kepala Sekolah
  • Foto Copy sertifikat prestasi (jika ada)
  • Foto Copy KK
  • Sertifikat Penguasaan Bahasa Inggris berlisensi (IELTS/TOEFL) (nilai plus)

Tahapan Pendaftaran dan Seleksi

  • Pendaftaran : 19 Mei 2022 - 05 Juni 2022
  • Ujian Seleksi dan Wawancara : 06 - 10 Juni 2022
  • Kamp Seleksi Offline : 11 - 30 Juni 2022
  • Pengumuman Beasiswa : 01 Juli 2022

Pendaftaran


CONTACT PERSON :

Informasi lebih lengkap mengenai Pendaftaran Beasiswa Keguruan Internasional Eduversal 2022 dapat diakses melalui Instagram @yasbil.id

Sumber: Instagram @yasbil.id

 

 

 

 

 

 

Posting Komentar untuk "Pendaftaran Beasiswa Keguruan Internasional Eduversal 2022"