Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Beasiswa Common Speak 2023 Dibuka Pendaftarannya, Cek Persyaratan dan Benefitnya!

 

Informasi Pendaftaran Beasiswa Common Speak 2023
(Foto: Instagram @commonspeak)

PeluangTerkini.com – Pendaftaran Beasiswa Common Speak 2023 saat ini sedang dibuka. Informasi menarik bagi anda mahasiswa Indonesia yang ingin mengembangkan diri dengan program beasiswa. Segera daftarkan diri kalian untuk menjadi salah satu penerima Beasiswa Common Speak Tahun 2023. Pendaftaran Beasiswa Common Speak Tahun 2023 dibuka hingga tanggal 5 Juni 2023. Buruan daftar, jangan sampai terlewatkan!

Tentang Beasiswa Common Speak

Dilansir dari Panduan Beasiswa Common Speak 2023, Beasiswa Common Speak 2023 hadir untuk membantu serta memberikan support ataupun apresiasi kepada mahasiswa seluruh indonesia. Membuat generasi baru yang lebih cerdas dan pintar, sebab dengan beasiswa seseorang memiliki kesempatan untuk memperoleh pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi. Meningkatkan kesejahteraan.

Benefit Beasiswa

  • Beasiswa Uang Tunai
  • Sertifkat Eksklusif
  • Paid Intership
  • Akses gratis seluruh Program Common Speak
  • Berkesempatan mentoring dengan ekspret Public Speaking Common Speak

Persyaratan dan Ketentuan

  • Warga Negara Indonesia (WNI).
  • Memiliki prestasi non-akademik, pengalaman organisasi kesiswaan, komunitas sosial atau terkait lainnya.
  • Menunjukkan potensi kepemimpinan yang kuat serta berkomitmen untuk berkontribusi pada masyarakat dan pembangunan bangsa.
  • Mampu berkomunikasi menggunakan bahasa Indonesia dengan baik, bahasa Inggris dan bahasa lain akan menjadi nilai tambah.
  • Mendaftar diri secara online pada Link Pendaftaran ( bit.ly/BEASISWACS23 )
  • Mendownload Aplikasi Supertext di PlayStore dan Gabung Kedalam Komunitas Common Speak

(Foto: Instagram @commonspeak)
Timeline Pendaftaran

  • Pendaftaran : 16 – 05 Juni 2023
  • Assingment Tes: 6 - 7 Juni 2023
  • Wawancara : 8 – 9 Juni 2023
  • Pengumuman: 10 Juni 2023

Pendaftaran

Pendaftaran Beasiswa Common Speak Tahun 2023 dibuka hingga tanggal 5 Juni 2023. Berikut tata cara pendaftarannya:

  • Mengisi Form Pendaftaran: https://bit.ly/BEASISWACS23
  • Gabung Ke dalam Komunitas Common Speak yang berada pada Supertext
  • Download Aplikasi Supertext di PlayStore
  • Membuat Motivasi Diri dalam Beasiswa 

Informasi lebih lanjut mengenai Pendaftaran Beasiswa Common Speak Tahun 2023 dapat diakses melalui Instagram @commonspeak atau melalui https://bit.ly/GUIDEBOOK_BEASISWA

Sumber: Instagram @commonspeak

 

 

 

 

 

 

Posting Komentar untuk "Beasiswa Common Speak 2023 Dibuka Pendaftarannya, Cek Persyaratan dan Benefitnya!"