Pendaftaran Beasiswa Program Peduli Pendidikan UPZ Baznas Pemprov Sulsel Tahun 2023 bagi Guru dan Siswa SMA/SMK Sederajat
Informasi Pendaftaran Beasiswa Program Peduli Pendidikan UPZ Baznas Pemprov Sulsel Tahun 2023 bagi Guru dan Siswa SMA/SMK Sederajat (Foto: Instagram @upzbaznaspemprovsulsel) |
PeluangTerkini.com
– Kabar gembira bagi bapak/ibu guru dan pelajar
jenjang SMA/SMK sederajat yang berasal dari wilayah domisili Provinsi Sulawesi
Selatan, Unit Pengumpul Zakat (UPZ) BAZNAS Pemprov Sulsel saat ini sedang membuka
Pendaftaran Beasiswa Program Peduli Pendidikan UPZ Baznas Pemprov Sulsel Tahun
2023. Segera daftarkan diri anda dan jangan sampai terlewatkan!
Kategori
Beasiswa
Pendaftaran Beasiswa Program Peduli
Pendidikan UPZ Baznas Pemprov Sulsel Tahun 2023 dibuka untuk kategori:
- Guru Berdedikasi
- Siswa Berprestasi
- Siswa Kurang Mampu
Persyaratan
dan Ketentuan
- Wajib Follow Akun Instagram @upzbaznaspemprovsulsel
- Siswa/Siswi dan Guru Aktif SMA/SMK/SLB Sederajat
- Belum pernah menerima Beasiswa dari UPZ Baznas Sulsel
- Tulis di Kolom Komentar Identitas kamu (Nama dan Asal Sekolah) dan ceritakan secara lengkap mengapa kamu layak menerima beasiswa tersebut.
- Cerita paling menarik akan menjadi penilaian dengan memperhatikan unsur dedikasi (khusus guru); dan untuk siswa mengisahkan prestasi dan kondisi keluarga
Cara
Ikut Program(Foto: Instagram @upzbaznaspemprovsulsel)
Silakan Follow Unit Pengumpul Zakat (UPZ)
Sulsel
https://www.instagram.com/upzbaznaspemprovsulsel/?hl=id
Lalu komentari akun tersebut dengan menyampaikan identitas (nama dan asal
sekolah) Dan ceritakan secara lengkap bahwa kamu layak menerima beasiswa
tersebut.
Informasi lebih lanjut mengenai Pendaftaran
Beasiswa Program Peduli Pendidikan UPZ Baznas Pemprov Sulsel Tahun 2023 bagi
Guru dan Siswa SMA/SMK Sederajat dapat diakses melalui instagram @upzbaznaspemprovsulsel.
Sumber:
Instagram @upzbaznaspemprovsulsel
Posting Komentar untuk "Pendaftaran Beasiswa Program Peduli Pendidikan UPZ Baznas Pemprov Sulsel Tahun 2023 bagi Guru dan Siswa SMA/SMK Sederajat"
Informasi lebih lengkap dapat menghubungi kami di @FB Peluang Terkini