Dibuka, Pendaftaran Beasiswa President University x MasukKampus Tahun 2023
Informasi Pendaftaran Beasiswa President University x MasukKampus Tahun 2023 (Foto: Instagram @masukkampus) |
PeluangTerkini.com
– Pendaftaran Beasiswa President University x
MasukKampus Tahun 2023 saat ini sedang dibuka. Informasi menarik bagi adik-adik
lulusan SMA/SMK sederajat yang ingin melanjutkan Pendidikan dengan program
beasiswa. Segera daftarkan diri kalian untuk menjadi salah satu penerima Beasiswa
President University x MasukKampus Tahun 2023. Buruan daftar ya, jangan sampai
kalian ketinggalan!
Jalur Penerimaan Beasiswa
- Rapor
- Online test
- Prestasi
- Nilai UTBK
Persyaratan
Umum Beasiswa
- WNI berbadan sehat, bebas dari Narkoba.
- Beasiswa diperuntukan kuliah di President University
- Berlaku bagi calon lulusan SMA atau sederajat tahun 2021, atau maksimal 2 tahun sebelum tahun akademik perkuliahan dimulai.
- Nilai mata pelajaran (1) Matematika, (2) Bahasa Indonesia, (3) Bahasa Inggris di Rapor pada kelas X dan XI (semester 1 - 4).
Pendaftaran
Pendaftaran Beasiswa President University x
MasukKampus Tahun 2023 dibuka mulai Juni – Agustus 2023. Link Pendaftarannya
sebagai berikut:
- Jalur Rapor : bit.ly/beasiswapuxmk-jalurrapor
- Jalur Prestasi : bit.ly/beasiswapuxmk-jalurprestasi
- Jalur Tes Online : bit.ly/beasiswapuxmk-jaluronlinetest
- Jalur Nilai UTBK : bit.ly/beasiswapuxmk-jalurutbk
Informasi lebih lanjut mengenai Pendaftaran
Beasiswa President University x MasukKampus Tahun 2023 dapat diakses melalui
Instagram @masukkampus.
Sumber:
Instagram @masukkampus
Posting Komentar untuk "Dibuka, Pendaftaran Beasiswa President University x MasukKampus Tahun 2023"
Informasi lebih lengkap dapat menghubungi kami di @FB Peluang Terkini